Signature Series : FUSION New Arrival 2019

INTRODUCING

Signature Series – Fusion

“MODERN CONNECTION”

Berawal dari sebuah ide yang dikembangkan, produk Signature ini kita ciptakan tahap demi tahap.

Hingga pada akhirnya kreasi dan ide kita dapat digabungkan menjadi satu.

Tahap desain ini memang cukup menyenangkan dan menantang sob tapi tentunya yang kita harapkan adalah Signature Series ini bisa kamu cintai dan memberikan kamu kepuasan.

Dengan tema sneakers classic tahun 70`an kita mencoba membangun koneksi dengan trend fashion yang sekarang ini,agar produk ini bisa dapat merefleksikan cita rasa sneakers classic yg sebenarnya.

Sepatu Signature yang kita desain agar kompatible dengan aktivitas keseharian kamu ini tentunya ringan dengan material yang juga breathable.

Dibuat dengan desain yang lebih ‘compact’ dan pergantian aksen F serta perubahan material yang lebih baik, inilah dia Signature Series yang kita tunggu.

Kita bahkan melakukan Test Product agar dapat mencari tau bagaimana durabilitas dari produk Signature Series ini dengan harapan agar dapat menghasilkan produk yang tahan lama serta kuat.

Inilah proses secara keseluruhan untuk menciptakan produk Signature yang akan kita hadirkan sebentar lagi untuk kalian semua.

Wait for our full version launch!

10 thoughts on “Signature Series : FUSION New Arrival 2019

  1. Hendri says:

    Saya Membeli Navy foot step Sekitar 2 minggu lalu Dan Ada bagian Sedikit sobek , apa Mungkin Ada Garansi atau perbaikan ? Dan pemakaian dengan Cara biasa di pakai pada Aaat aktivitas Bekerja padaa saat memakai Sepatu Saya Pasang dgn Cara baik Saya ,tapi Sedikit Ada Jahitan Dan Bunyi seperti benang putus, di luar Itu Tdk Ada Benturan lain ,Ke injak atau kena api Dan sebagai nya Untuk ini Saya Menginformasikan Ke Toko anda , Terima Kasih

  2. Ridho says:

    Nah.. ini dia yg saya cari, thanks sobb.. Rabu kemarin saya pesen dan Kamis sudah datang. Hebat.. pengiriman cepat GX sampe 3 hari, barang mendarat dengan selamat tanpa ada luka sedikitpun 👍 dan hebatnya kualitas melebihi harga. Puas lah pokoknya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *